
Yusak Kristian Solaeman
Wakil Presiden Direktur
Warga Negara Indonesia, berdomisili di Indonesia. Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Tarumanegara pada tahun 1994. Beliau berkarir di PT Astra Otoparts Tbk lebih dari satu dekade, hingga menjadi Direktur PT Astra Otoparts Tbk pada tahun 2014-2023, kemudian menjadi Presiden Direktur di PT Isuzu Astra Motor Indonesia. Saat ini beliau diangkat sebagai Wakil Presiden Direktur PT Astra Otoparts Tbk sejak Rapat Umum Pemegang Saham 29 April 2025, serta merangkap beberapa jabatan penting lainnya.
Board of Director
-
Hamdhani Dzulkarnaen Salim
Presiden Direktur
-
Yusak Kristian Solaeman
Wakil Presiden Direktur
-
Tujuh Martogi Siahaan
Direktur
-
Ronny Kusgianta
Direktur
-
Sophie Handili
Direktur
-
Abun Gunawan
Direktur
-
Prihatanto Agung Lesmono
Direktur
-
Andi Gunanto
Direktur